Wednesday, March 23, 2016

Monday, March 21, 2016

Cara Paling Asyik Mengamati Perkembangan Balita

perkembangan balita
Ibu dan Balita

Perkembangan balita harus benar-benar diperhatikan, bukan? Hal ini dikarenakan balita merupakan masa di mana si kecil mulai belajar hal-hal baru. Apalagi ketika usianya menginjak 3 tahun. Pada saat itulah otak balita bekerja lebih optimal sehingga ada banyak hal baru yang akan ia pelajari.

Friday, March 18, 2016

Ide Kreatif untuk Memaksimalkan Perkembangan Balita

perkembangan balita
Ibu dan Balita

Perkembangan balita bisa berkembang cepat dan bisa juga lambat. Hal tersebut dipengaruhi setidaknya dua hal, faktor internal dan faktor eksternal. Faktor internal berupa nutrisi dan faktor eksternal berupa stimulus dari luar atau pengaruh lingkungan.